You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Puluhan Satgas SDA Perbaiki Tanggul Yang Jebol Saluran PHB Kali Pulo
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Perbaikan Permanen Tanggul Saluran PHB Kali Pulo Tunggu Cuaca Membaik

Kepala Suku Dinas (Sudin) Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Selatan, Holi Sutanto menuturkan, perbaikan permanen tanggul saluran penghubung (PHB) Kali Pulo yang berada di  RT 03/06, Kelurahan Jati Padang, Kecamatan Pasar Minggu, menunggu kondisi cuaca membaik.

Saat ini kami memasang cerucuk kayu dolken serta menumpuk karung berisi pasir di sepanjang tanggul

"Saat ini kami memasang cerucuk kayu dolken serta menumpuk karung berisi pasir di sepanjang tanggul," ujarnya, Kamis (30/11).

 

Sudin SDA Jaksel Pasang Cerucuk di Saluran PHB Kali Pulo

Ia menambahkan, cerucuk kayu dan karung berisi pasir ini dipasang lebih rapat agar kuat menahan derasnya air yang mengalir. Untuk perbaikan, kami mengerahkan sebanyak 20 personel satuan tugas (satgas) Sudin Sumber Daya Air Jakarta Selatan.

"Perbaikan sementara ini kami lakukan agar air tidak meluap ke rumah warga," tandasnya.

 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Mudik Gratis 2025 Dibuka Besok, Simak Informasi Lengkapnya

    access_time06-03-2025 remove_red_eye14232 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Bagikan 220 Ribu Produk Gratis di Seluruh Halte BRT

    access_time11-03-2025 remove_red_eye2057 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Gubernur Buka Puasa Bersama Warga Kebon Singkong

    access_time10-03-2025 remove_red_eye2009 personNurito
  4. PKL dan Parkir Liar di Cempaka Putih Ditertibkan

    access_time10-03-2025 remove_red_eye1518 personFolmer
  5. Pramono Sebut Posko Pengaduan KJP Dibuka di 44 Kecamatan

    access_time12-03-2025 remove_red_eye1192 personDessy Suciati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik